Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Number Head Together Berbantuan Media Question Card Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SDN 92 Singkawang

Pazira, Sukma Putri Suwandi (2025) Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Number Head Together Berbantuan Media Question Card Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SDN 92 Singkawang. Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Number Head Together Berbantuan Media Question Card Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SDN 92 Singkawang. (Submitted)

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
PGSD-2025-11308505210091-title.pdf - Submitted Version

Download (166kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi)
PGSD-2025-11308505210091-tableofcontent.pdf - Submitted Version

Download (247kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
PGSD-2025-11308505210091-abstract.pdf - Submitted Version

Download (240kB)
[thumbnail of BAB I Pendahuluan] Text (BAB I Pendahuluan)
PGSD-2025-11308505210091-introduction.pdf - Submitted Version

Download (368kB)
[thumbnail of BAB II Kajian Pustaka/Landasan Teori] Text (BAB II Kajian Pustaka/Landasan Teori)
PGSD-2025-11308505210091-literaturereview.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (539kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III Metode Penelitian] Text (BAB III Metode Penelitian)
PGSD-2025-11308505210091-methodology.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (525kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV Hasil dan Pembahasan] Text (BAB IV Hasil dan Pembahasan)
PGSD-2025-11308505210091-resultanddiscussion.pdf - Submitted Version

Download (430kB)
[thumbnail of BAB V Kesimpulan dan Saran] Text (BAB V Kesimpulan dan Saran)
PGSD-2025-11308505210091-conclusion.pdf - Submitted Version

Download (280kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
PGSD-2025-11308505210091-bibliography.pdf - Submitted Version

Download (263kB)
[thumbnail of Lampiran-Lampiran] Text (Lampiran-Lampiran)
PGSD-2025-11308505210091-supplementary.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of Artikel] Text (Artikel)
PGSD-2025-11308505210091-ARTICLE.pdf - Submitted Version

Download (219kB)
[thumbnail of Skripsi Lengkap] Text (Skripsi Lengkap)
PGSD-2025-11308505210091-complete.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui model pembelajaran
kooperatif tipe number head together berbantuan media question card efektif
terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V di SDN 92 Singkawang. 2)
Mengetahui respon siswa terhadap model pembelajaran kooperatif tipe number
head together berbantuan media question card di SDN 92 Singkawang. 3)
Mengetahui keterlaksanaa model pembelajaran kooperatif tipe number head
together berbantuan media question card di SDN 92 Singkawang. Jenis penelitian
yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif. Desain
yang digunakan dalam penelitian ini adalah pre-experimental designs dengan
bentuk one group pretest-posttest design. Teknik pengambilan sampel
menggunakan sampling jenuh yaitu siswa kelas V. Teknik analisis data yang
digunakan dalam penelitian ini adalah dengan uji one sample t-test untuk
membandingkan rata-rata, tetapi dengan uji prasyarat terlebih dahulu yaitu uji
normalitas dan homogenitas. Selanjutnya angket respon siswa dan keterlaksanaan
pembelajaran dengan menghitung persentase skor pernyataan untuk melihat
keterlaksanaan model pembelajaran yang digunakan. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa: 1) Terdapat efektivitas model pembelajaran kooperatif tipe NHT berbantuan
question card terhadap hasil belajar matematika siswa dengan nilai t-hitung pada
data pretest dan posttest yaitu 1,186 < nilai t-tabel 1,708. 2) Respon siswa positif
saat menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe NHT berbantuan question
card terhadap hasil belajar matematika siswa yang dilihat dari total hasil angket
respon siswa mendapatkan nilai 69% dengan kriteria baik. 3) Model pembelajaran
kooperatif tipe NHT berbantuan question card terlaksana dengan baik, dengan nilai
persentase untuk keterlaksanaan 1 mendapatkan hasil 75% dengan kriteria baik dan
keterlaksanaan 2 mendapatkan hasil 82% dengan kriteria sangat baik.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultasi Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Pazira Sukma Putri Suwandi
Date Deposited: 06 Aug 2025 08:56
Last Modified: 06 Aug 2025 08:56
URI: http://elib.isbisingkawang.ac.id/id/eprint/199

Actions (login required)

View Item
View Item