Marita, Priola (2024) Pengaruh Penggunaan Media Jam Pecahan (JAPEC) Terhadap Kemampuan Numerasi Pada Materi Pecahan Siswa Kelas V SD Negeri 04 Pemangkat Tahun Ajaran 2024. Pengaruh Penggunaan Media Jam Pecahan (JAPEC) Terhadap Kemampuan Numerasi Pada Materi Pecahan Siswa Kelas V SD Negeri 04 Pemangkat Tahun Ajaran 2024.. (Submitted)
PGSD-2024-11308505200114-title.pdf - Submitted Version
Download (50kB)
PGSD-2024-11308505200114-tableofcontent.pdf - Submitted Version
Download (212kB)
PGSD-2024-11308505200114-abstract.pdf - Submitted Version
Download (455kB)
PGSD-2024-11308505200114-introduction.pdf - Submitted Version
Download (336kB)
PGSD-2024-11308505200114-literaturereview.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (786kB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505200114-methodology.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (715kB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505200114-resultanddiscussion.pdf - Submitted Version
Download (523kB)
PGSD-2024-11308505200114-conclusion.pdf - Submitted Version
Download (460kB)
PGSD-2024-11308505200114-blibliography.pdf - Submitted Version
Download (433kB)
PGSD-2024-11308505200114-supplementary.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (3MB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505200114-ARTICLE.pdf - Submitted Version
Download (558kB)
PGSD-2024-11308505200114-complete.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan serta
pengaruh penggunaan media jam pecahan (JAPEC) terhadap kemampuan
numerasi pada materi pecahan siswa kelas V SD Negeri 04 Pemangkat. Jenis
penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif dengan metode Quasy
Eksperimental Design dengan rancangan Nonequivalent Posstest-only Control
Group Design. Sampel yang diambil dalam penelitian adalah siswa kelas VA
yang berjumlah 23 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik test soal
pilihan ganda dengan memuat indikator kemampuan numerasi. Teknik analisis
data menggunakan uji-t dan effect size. Hasil penelitian ini adalah: 1) terdapat
perbedaan kemampuan numerasi antara kelas yang menggunakan media jam
pecahan dengan tidak menggunakan media jam pecahan dengan diperoleh yaitu
3,70065 > 2,01537 yang artinya terdapat perbedaan kemampuan numerasi antara
kelas eksperimen dan kontrol, 2) penggunaan media jam pecahan (JAPEC)
berpengaruh, tetapi tidak signifikan terhadap kemampuan numerasi siswa dengan
hasil effect size 0,70 dan masuk ke dalam kriteria sedang yang berada pada 0,20
< �� ≤ 0,80
| Item Type: | Article |
|---|---|
| Subjects: | L Education > L Education (General) N Fine Arts > NX Arts in general Q Science > QA Mathematics |
| Divisions: | Fakultasi Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
| Depositing User: | Marita Priola |
| Date Deposited: | 20 Nov 2024 08:16 |
| Last Modified: | 20 Nov 2024 08:16 |
| URI: | http://elib.isbisingkawang.ac.id/id/eprint/46 |

