Pengaruh Model Pembelajaran Talking Stick Berbantuan Lagu Daerah Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPAS Siswa Kelas V SDN 28 Singkawang

Ayu, Nanda (2025) Pengaruh Model Pembelajaran Talking Stick Berbantuan Lagu Daerah Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPAS Siswa Kelas V SDN 28 Singkawang. Pengaruh Model Pembelajaran Talking Stick Berbantuan Lagu Daerah Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPAS Siswa Kelas V SDN 28 Singkawang. (Submitted)

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
PGSD-2024-11308505200028-title.pdf - Submitted Version

Download (89kB)
[thumbnail of Daftar Isi] Text (Daftar Isi)
PGSD-2024-11308505200028-tableofcontent.pdf - Submitted Version

Download (14kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
PGSD-2024-11308505200028-abstract.pdf - Submitted Version

Download (49kB)
[thumbnail of BAB I Pendahuluan] Text (BAB I Pendahuluan)
PGSD-2024-11308505200028-introduction.pdf - Submitted Version

Download (172kB)
[thumbnail of BAB II Kajian Pustaka/Landasan Teori] Text (BAB II Kajian Pustaka/Landasan Teori)
PGSD-2024-11308505200028-literaturereview.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (277kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III Metode Penelitian] Text (BAB III Metode Penelitian)
PGSD-2024-11308505200028-methodology.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (234kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV Hasil dan Pembahasan] Text (BAB IV Hasil dan Pembahasan)
PGSD-2024-11308505200028-resultanddiscussion.pdf - Submitted Version

Download (119kB)
[thumbnail of BAB V Kesimpulan dan Saran] Text (BAB V Kesimpulan dan Saran)
PGSD-2024-11308505200028-conclusion.pdf - Submitted Version

Download (87kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
PGSD-2024-11308505200028-bibliography.pdf - Submitted Version

Download (325kB)
[thumbnail of Lampiran-Lampiran] Text (Lampiran-Lampiran)
PGSD-2024-11308505200028-supplementary.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[thumbnail of Naskah Artikel] Text (Naskah Artikel)
PGSD-2024-11308505200028-ARTICLE.pdf - Submitted Version

Download (662kB)
[thumbnail of Skripsi Lengkap] Text (Skripsi Lengkap)
PGSD-2024-11308505200028-complete.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (7MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Perbedaan kompetensi pengetahuan
IPAS antara kelas yang diberikan model pembelajaran Talking Stick berbantuan
lagu daerah dengan kelas yang menggunakan metode pembelajaran konvensional
pada siswa kelas V SDN 28 Singkawang. 2) Seberapa besar pengaruh model
pembelajaran Talking Stick berbantuan lagu daerah terhadap kompetensi
pengetahuan IPAS siswa kelas V SDN 28 Singkawang. Jenis Penelitian ini yaitu
penelitian kuantitatif jenis eksperimen dengan desain true experimentals dalam
bentuk posttest-only control-group design. Sampel yang diambil dalam penelitian
ini adalah siswa kelas VA dan VB yang berjumlah 52 siswa. Teknik pengumpulan
data menggunakan teknik tes, berbentuk essay. Teknik analisis data menggunakan
uji Independent T Test dan effect size. Hasil penelitian ini adalah: 1) Terdapat
perbedaan kompetensi pengetahuan IPAS antara kelas yang diberikan model
pembelajaran Talking Stick berbantuan lagu daerah dengan kelas yang
menggunakan metode pembelajaran konvensional dengan diperoleh �ℎ����� >
������ yaitu 3,3607 > 2,0086 yang artinya terdapat perbedaan kompetensi
pengetahuan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. 2) Penggunaan model
pembelajaran Talking Stick berpengaruh tinggi terhadap kompetensi pengetahuan
siswa dengan hasil Effect size 0,90 yang berada pada �� > 0,80.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultasi Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Ayu Nanda
Date Deposited: 23 Jan 2025 03:54
Last Modified: 23 Jan 2025 03:54
URI: http://elib.isbisingkawang.ac.id/id/eprint/126

Actions (login required)

View Item
View Item