Evensiana, Jae (2025) Pengaruh Model Contextual Teaching And Learning (CTL Terhadap Hasil Belajar Ranah Kognitif Matematika Siswa Sekolah Dasar. Pengaruh Model Contextual Teaching And Learning (CTL Terhadap Hasil Belajar Ranah Kognitif Matematika Siswa Sekolah Dasar. (Submitted)
PGSD-2024-11308505180050-title.pdf - Submitted Version
Download (56kB)
PGSD-2024-11308505180050-tableofcontent.pdf - Submitted Version
Download (40kB)
PGSD-2024-11308505180050-abstract.pdf - Submitted Version
Download (43kB)
PGSD-2024-11308505180050-introduction.pdf - Submitted Version
Download (123kB)
PGSD-2024-11308505180050-literaturereview.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (271kB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505180050-methodology.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (261kB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505180050-resultanddiscussion.pdf - Submitted Version
Download (220kB)
PGSD-2024-11308505180050-conclusion.pdf - Submitted Version
Download (151kB)
PGSD-2024-11308505180050-bibliography.pdf - Submitted Version
Download (171kB)
PGSD-2024-11308505180050-supplementary.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (1MB) | Request a copy
PGSD-2024-11308505180050-ARTICLE.pdf - Submitted Version
Download (352kB)
PGSD-2024-11308505180050-complete.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Untuk menjelaskan pengaruh model pembelajaran
contextual teaching and learning (CTL) terhadap hasil belajar ranah kognitif
matematika siswa sekolah dasar; 2) Untuk menjelaskan seberapa besar pengaruh
model pembelajaran contextual teaching and learning (CTL) terhadap hasil belajar
ranah kognitif matematika siswa sekolah dasar. Jenis penelitian yang digunakan
dalam penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif
dan desain penelitian posttes only control grup design. Penelitian ini dilakukan di
SD 21 Singkawang. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VA yang
berjumlah 25 siswa sebagai kelas eksperimen dan kelas VB yang berjumlah 25
siswa sebagi kelas kontrol. Teknik dan instrumen dalam pengumpulan data yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu soal tes. hasil penelitian menunjukan bahwa:
(1) berdasarkan perhitungan dengan rumus uji normalitas data hasil belajar ranah
kognitif siswa pada pembelajaran matematika siswa kelas eksperimen 0,107 > 0,05
maka Ho diterima dan didapatkan hasil dari uji normalitas data hasil belajar ranah
kognitif siswa pada pembelajaran matematika siswa kelas kontrol 0,123 > 0,05
maka Ho diterima; (2) uji homogenitas data hasil belajar ranah kognitif siswa pada
pembelajaran matematika 0,738, jadi dapat disimpulkan data yang diperoleh
bersifat homogen; (3) Uji T thitung = 2,15 dan ttabel = 2,01 diperoleh thitung > ttabel yaitu
2,17 > 2,01 maka Ha diterima dan H0 ditolak; (4) Uji effect size 0,615 dengan kriteria
sedang. Jadi dapat disumpulkan terdapat pengaruh model pembelajaran contextual
teaching and learning (CTL) terhadap hasil belajar ranah kognitif matematika siswa
SDN 21 Singkawang
| Item Type: | Article |
|---|---|
| Subjects: | L Education > L Education (General) Q Science > Q Science (General) Q Science > QA Mathematics |
| Divisions: | Fakultasi Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
| Depositing User: | Evensiana Jae |
| Date Deposited: | 18 Mar 2025 01:52 |
| Last Modified: | 18 Mar 2025 01:52 |
| URI: | http://elib.isbisingkawang.ac.id/id/eprint/133 |

